Nanti, aku bisa mendengar panggilanmu tanpa kau harus bersuara..
Tapi nanti.
Suatu saat nanti, saat kita menyatu.
Saat tak ada penghalang.
Saat sentuhan terasa begitu menguatkan, bukan lagi menyimpan ketakutan.
Tapi itu nanti. Suatu saat nanti..
Semoga saja berjodoh.
Semoga.
Dua kutub yang berdoa&berusaha sama.
Smoga disatukan.
Tanpa fitnah, tapi dengan penjagaan..
Karena nanti, aku ingin melingkarkan tanganku di tanganmu.
Saat sentuhan akan terhitung pahala, bukan lagi dosa..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar