Jumat, 09 September 2011

Ini Bukan Waktumu.

Sesuatu,
atau apapun itu,
pergilah dahulu...

Aku memang membutuhkanmu,
hanya saja ini bukan saat yang tepat,
belum masanya bagiku...

Wahai sesuatu atau apapun itu,
menepilah di kejauhan,
aku akan membiarkanmu ke luar dan bergejolak,
nanti,
bila saatnya tiba...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar